Nama Perempuan
- Khaleeda Iris
- Khaleeda: Abadi
- Iris: Sejenis bunga
- Khaulah Athiyyah
- Khaulah: Sahabat wanita terkenal, rusa betina
- Athiyyah: Pemberian, hadiah
- Khadeeja Azita
- Khadeeja: Isteri Rasulullah SAW
- Azita: Nama putri Iran
- Kamilah Dhaliah
- Kamilah: Lengkap, sempurna
- Dhaliah: Keras dan kuat
- Kareema Hanis
- Kareema: Murah hati, mulia
- Hanis: Berani
- Khansa Shadiqah
- Khansa: Nama pujangga Islam perempuan terdahulu, seorang pejuang Muslimah
- Shadiqah: Benar, jujur
- Kirana Naura
- Kirana: Cahaya yang berkilau
- Naura: Bunga
- Kayyisa Luthfiya
- Kayyisa: Wanita cerdik dan bijaksana
- Luthfiya: Lemah lembut
- Khalisa Syamiyah
- Khalisa: Murni
- Syamiyah: Tahi lalat pada wajah
- Khazinah Dahliya
- Khazinah: Penyimpan harta yang tersimpan
- Dahliya: Nama sejenis bunga
- Kawakib Hilalah
- Kawakib: Bintang-bintang
- Hilalah: Bulan sabit
- Kaisara Salamah
- Kaisara: Permaisuri
- Salamah: Keselamatan, kesejahteraan
- Keisha Ayesha
- Keisha: Hidup dalam keadaan baik. Varian dari Aisha.
- Ayesha: Nama isteri Nabi Muhammad SAW
- Kulthum Aazeen
- Kulthum: Nama anak nabi Muhammad SAW
- Aazeen: Cantik
- Khulaidah Faihanah
- Khulaidah: Langgeng
- Faihanah: Harum, wangi
- Khairani Faida
- Khairani: Kebaikanku
- Faida: Manfaat
- Kadziyah Arshiya
- Kadziyah: Pohon berbunga memanjang harum baunya
- Arshiya: Terbaik
- Kadhimah Latifah
- Kadhimah: Yang dapat menahan diri
- Latifah: Lembut, bersopan
- Kaleela Kamilia
- Kaleela: Kekasih
- Kamilia: Pepohonan yang selalu hijau
- Kausar Mawaddah
- Kausar: Sungai di syurga
- Mawaddah: Cinta kasih
- Khairunnisa Washma
- Khairunnisa: Sebaik-baik wanita
- Washma: Terpelajar
- Kamaliyah Adelina
- Kamaliyah: Kesempurnaan
- Adelina: Keadilan kita
- Khatimah Darayani
- Khatimah: Penutup, pengakhiran
- Darayani: Mengetahui
- Kabira Keysa
- Kabira: Besar
- Keysa: Anak perempuan yang disayangi
- Khayra Inas
- Khayra: Kebaikan
- Inas: Kebaikan, keramah-tamahan, Kelembutan
- Khairina Farzanah
- Khairina: Kebaikan
- Farzanah: Petunjuk agung
- Khalidah Dahiyah
- Khalidah: Abadi
- Dahiyah: Pintar
- Kawthar Muthmainnah
- Kawthar: Sungai di syurga
- Muthmainnah: Tenang, tenteram
- Khayriyyah Dahlia
- Khayriyyah: Kebaikan, kebajikan
- Dahlia: Nama sejenis bunga
- Khalishah Suraiya
- Khalishah: Murni
- Suraiya: Cantik
|
Nama Lelaki
- Kariman Luqman
- Kariman: Haji dan jihad
- Luqman: Nama nabi, bijaksana, jalan yg jelas
- Khaizuran Maajid
- Khaizuran: Ketua, pemimpin
- Maajid: Mulia
- Khalaifal Kalimatullah
- Khalaifal: Penguasa
- Kalimatullah: Kalimat Allah
- Khairul Urwah
- Khairul: Sebaik-baik
- Urwah: Singa
- Kaseeb Azri
- Kaseeb: Fertile
- Azri: Kekuatanku, penyokongku
- Kadhim Zahiruddin
- Kadhim: Menahan Diri
- Zahiruddin: Pembela agama
- Kazi Lahmuddin
- Kazi: Pemutus, penentu, hakim
- Lahmuddin: Kekuatan agama
- Kabir Mahdi
- Kabir: Agung, besar
- Mahdi: Yang mendapat hidayah
- Khairi Muttaqin
- Khairi: Kebaikan, kebajikanku
- Muttaqin: Orang bertakwa
- Kamal Nidal
- Kamal: Kesempurnaan
- Nidal: Perjuangan, menang
- Khilfi Samir
- Khilfi: Pengganti
- Samir: Penghibur, teman berbicara
- Khaled Fadil
- Khaled: Abadi, kekal
- Fadil: Yang mulia, murah hati, yg utama
- Kaysan Nasyat
- Kaysan: Berani
- Nasyat: Kecergasan
- Khayam Naji
- Khayam: Pembuat khemah
- Naji: Selamat
- Khasyi Hariz
- Khasyi: Orang yg khusu' dlm sholat
- Hariz: Pemelihara
- Khairullah Muqtadir
- Khairullah: Kebaikan dari Allah
- Muqtadir: Yang berkemampuan
- Khiyar Atma
- Khiyar: Pilihan terbaik
- Atma: Jiwa
- Khazindar Saad
- Khazindar: Penjaga kekayaan
- Saad: Bahagia
- Khidir Mursil
- Khidir: Nama nabi, orang soleh kawan Nabi Musa AS
- Mursil: Wakil
- Khattab Mustaqim
- Khattab: Ahli pidato
- Mustaqim: Yang lurus
- Khadeen Kalim
- Khadeen: Teman, rakan, kawan
- Kalim: Ahli pidato
- Khairy Hamzah
- Khairy: Kebaikan, kebajikanku
- Hamzah: Singa, berani
- Kiraman Zawawi
- Kiraman: Mulia
- Zawawi: Himpunan kebaikan
- Khabir Mufid
- Khabir: Yang mengetahui dengan sebenarnya, ahli mengetahui
- Mufid: Memberi manfaat
- Khursyid Yaqzhan
- Khursyid: Matahari
- Yaqzhan: Yang berwaspada
- Khudari Ramadhan
- Khudari: Nisbah
- Ramadhan: Bulan Ramadhan
- Katib Aldari
- Katib: Juru tulis
- Aldari: Mulia, lemah-lembut
- Kiram Zuhnun
- Kiram: Mulia
- Zuhnun: Yang cerdik
- Khadin Husni
- Khadin: Teman, rakan, kawan
- Husni: Indah
- Kahil Majdi
- Kahil: Teman
- Majdi: Kemuliaanku, kemuliaan
|